Kick off Perluasan Masjid

Pada hari Minggu, tanggal 24-Desember-2017 dilakukan kick off project renovasi dan perluasan Masjid Baitul Jabbar,  Dengan acara ini maka secara resmi proses renovasi mulai berlangsung.

Saat ini sudah terkumpul dana 50% dari dana total, untuk itu dukungan dari seluruh Jamaah agar proses renovasi ini dapat berlangsung lancar dan bisa diselesaikan tepat waktu sesuai rencana.

Project Manager adalah Bapak Bagus Handoko, yang didukung oleh team yang solid diantaranya Bapak Erwin, Bapak Vemi, Bapak Lutfie dan banyak lagi jamaah lain yang membantu,  Semoga kerja keras Bapak-bapak semua mendapatkan ganjaran yang berlimpah dari ALLAH SWT, baik ganjaran didunia maupun diakhirat kelak. Aamiin